Translate


 sebelum memerahkan bibir, Anda harus membersihkannya dari kotoran-kotoran yang menempel pada bibir. Caranya cukup mudah, yaitu dengan mengusapnya dengan air dingin dengan perlahan. Setelah bersih, kemudian oleskan bahan-bahan alami dibawah ini untuk membuat bibir Anda menjadi merah kembali :

Cara Memerahkan Bibir Secara Alami

1. Air Mawar
Setiap kali hendak tidur malam, usap lembut bibir Anda dengan bola kapas yang dibasahi air mawar dingin untuk membuat bibir Anda akan terlihat lebih lembut dan merah pada keesokan harinya.

2. Madu
Madu adalah obat alami untuk berbagai masalah kesehatan dan kecantikan, termasuk untuk memerahkan bibir. Oleskan madu di bibir Anda setiap malam sebelum tidur. Oleasan madu akan memelihara sel-sel kulit pada bibir dan membuatnya tampak lebih cerah secara alami. Hanya saja, pastikan tempat tidur Anda terbebas dari semut! Anda akan menyesal jika harus bangun pagi dengan bibir yang membengkak akibat gigitan semut!


3. Jeruk Nipis
Jeruk nipis pada dasarnya adalah bahan pemutih alami. Campur 2 sdm air mendidih dan lemon dengan dua sendok makan madu, lalu oleskan pada bibir, kemudian diamkan selama 10-15 menit. Akhiri dengan membilas bibir dengan air hangat. Jika dilakukan secara rutin, warna bibir yang kehitaman akan berubah menjadi lebih merah.

4. Daun Ketumbar
Daun ketumbar akan memudarkan warna gelap pada bibir. Haluskan 2 lembar daun ketumbar dengan air, kemudian oleskan pada bibir dan diamkan selama 20 menit, lalu bilas dengan air hangat. Lakukan hal ini secara rutin untuk hasil maksimal.

5. Kunyit
Obat lain adalah dengan cara mencampur sejumput bubuk kunyit dengan 1 sendok teh susu dingin atau krim susu. Pijat bibir Anda dengan pasta ini setiap hari selama lima menit. Ini akan membuat bibir Anda akan terlihat merah alami dan lebih kenyal.

6. Yoghurt
Campuran madu, yoghurt dan tepung beras, serta beberapa tetes air jeruk nipis juga dapat digunakan secara teratur pada bibir untuk membuatnya kelihatan lebih merah.

7. Gliserin
Gliserin adalah satu bahan kimia yang memiliki banyak manfaat bagi kecantikan, termasuk untuk bibir. Pijatlah bibir dengan gliserin setiap hari. Hal ini akan membantu mengembalikan bibir Anda ke warna aslinya.

8. Mentega
Oleskan bibir Anda dengan mentega setiap malam menjelang tidur. Ini pun dapat membantu mengembalikan warna bibir menjadi lebih segar dan kemerahan.

9. Minyak Almond
Perubahan warna bibir dapat terjadi karena kurangnya kelembaban. Minyak almond mengandung zat yang dapat membantu melembabkan bibir Anda. Oleskan saja minyak almond pada bibir sebelum tidur. Untuk hasil yang lebih maksimal, minyak almond dapat dicampur dengan jus lemon dan madu. Jika Anda tidak memiliki minyak almond, bisa diganti dengan minyak zaitun.




{ 4 komentar... read them below or Comment }

  1. It's really a nice and helpful online casino malaysia & live betting piece of information. I'm glad that you shared this helpful info with us. Please keep us informed like this.

    BalasHapus
  2. It was another joy to see your post. It is such an important topic and ignored by so many, even professionals. I thank you to help making people more aware joker123 apk of possible issues. Great stuff as usual...

    BalasHapus
  3. Go ketogenic It especially promotes the development of the biceps and allows basic insulation. It targets more precisely the long supinator, the anterior biceps and the brachial.
    https://goketoganic.com/

    BalasHapus
  4. gaiz!
    dari pda bosan terus dirumah dan kuota habis dengan sia-sia?
    intip dulu yok ke judi slot yang biasanya dimainkan melalui mesin slot yang terdapat dikasino kini bisa dimainkan dimana saja dan kapan saja diinginkan. Lewat Slot online, semuanya bisa dimainkan melalui salah satu situs judi online yang telah menjalin kerja sama dengan provider slot online. Di Indonesia sendiri, salah satu situs judi online yang telah melakukan kerja sama dengan berbagai provider slot online adalah ZEUSBOLA.

    dengan minimal deposit 50rb anda sudah bisa bermain di Zeusbola
    segera daftar untuk dapat jackpot mu sekarang juga.

    Untuk informasi lebih lanjut segera hubungi :
    instagram (@zeusbola.official)

    ♦goodluckbosquu♦

    BalasHapus

wall-e answer
Diberdayakan oleh Blogger.

- Since 2013 di persembahkan oleh © Luvutoo -DIARY- by amiy - with umey -